TIPS dan TRIK : PENDAFTARAN KELAS KERJA SAMA PLN PNUP
assalamu alaikum... buat teman-teman yang sedang mengikuti pendaftaran Kelas Kerjasama PLN PNUP dan lolos tes akademik, selamat ya. kalian bakal menghadapi tes selanjutnya yaitu tes psiko. Psikotes adalah salah satu tes yang berguna untuk mengetahui sikap, perilaku, dan intelektual dari seseorang. Tes. pada dasarnya tidak susah, hanya saja ada kriteria-kriteria tertentu yang dijadikan parameter di PLN dan bisa konsultasi kepada teman, keluarga, atau kenalan yang sudah pernah menghadapi tes psiko. sebagai gambaran saja, belajar untuk menggambar pohon, ya, hanya gambar pohon, tapi usahakan senyata mungkin dan selengkap mungkin dari akar, batang, tangkai, ranting, daun, dan buahnya. yang penting jelas bentuk dan rupa pohon jenis apa yang kita gambar. Kemudian, gambar orang. di sini yang kita gambar adalah bentuk tubuh seseorang secara lengkap,badan, tangan, kaki, jari-jari, wajah, kuku (kalau perlu). senyata mungkin. dan orang ini sedang melakukan aktifitas baik itu berol